Kepala Divisi Kemitraan dan Layanan Pelanggan
Divisi Kemitraan, Layanan Pelanggan dan Jaminan Mutu adalah divisi yang merencanakan program dan kegiatan kemitraan dengan stakeholder dan penjaminan mutu kelembagaan. Dengan menjalin hubungan diantara perusahaan-perusahaan dan member, diharapkan mampu menjembatani aspirasi dari kedua belah pihak untuk menemukan ekspetasi yang luar biasa. Selain dari pada itu dengan diadakannya penjaminan mutu internal, divisi kemitraan memastikan setiap proses dan perkembangan di dalam organisasi untuk mendengar aspirasi tersebut menjadi kenyataan yang jauh lebih baik dari masa ke masa.
wordpress theme powered by jazzsurf.com